Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) yang juga merupakan Panglima Santri, Muhaimin Iskandar menegaskan, gerakan Politik Ahlusunnah waljamaah memiliki potensi besar merebut kemenangan pada tahun 2019 mendatang. “Karena itu kita semua harus yakin, pada 2019, PKB dan Nadhlatul Ulama (NU) akan menjadi penentu arah kebijakan pemerintahan. Menjadi pelaku sekaligus pelaksana pembangunan,” tegas Muhaimin dalam kegiatan Reses Bersama anggota Fraksi PKB DPR RI, di GOR Darul Ma’arif Indramayu, Jawa Barat, Sabtu (16/12). Politisi yang akrab disapa Cak Imin ini, juga menilai kaum santri nantinya akan banyak memegang peran strategis dan posisi penting dalam republik ini. “Peluang kaum santri sangat besar meraih kemenangan, kaum santri harus menyiapkan diri menjadi penggerak kemenangan dengan kreatifitas dan kemandirian,” kata Cak Imin.
63 3 0
(Visited 61 times, 1 visits today)
You may also like
Gus Muhaimin Himbau Warga Tidak Terobos Penyekatan PPKM Darurat
81 Views0 Comments1 Likes
Gus AMI Instruksikan Seluruh Pengurus dan Kader Bantu Korban Bencana Alam
54 Views0 Comments0 Likes
Inilah Jurus Jitu Gus AMI Atasi Krisis Sosial Ekonomi Dimasa Pandemi
101 Views0 Comments0 Likes
Pidato Lengkap Gus AMI dalam Pembukaan Muktamar VI PKB Bali 2019
150 Views0 Comments3 Likes
Gelaran Muktamar PKB ke VI digelar di Hotel Westin Nusa Dua Bali 20-22 agustus 2019. Opening Ceremony yang di laksanakan pada tanggal 20 malam itu dihadiri oleh Presiden Joko Widodo, sejumlah Menteri Kabinet Kerja, P...
Cak Imin Menemui Ribuan Muslimat NU di Gedung MPR
253 Views0 Comments1 Likes
Wakil Ketua MPR RI Muhaimin Iskandar atau Cak Imin mengajak ratusan Muslimat Nahdlatul Ulama (NU) ke gedung DPR/MPR RI. Dalam pertemuan itu, ia menyampaikan wawasan kebangsaan dan makna persatuan. "Mereka berkumpu...