4 0

Innalillahi wa inna ilaihi rajiun. Kabar duka datang dari ulama besar Indonesia. Syekh Ali Jaber pagi ini, Kamis (14/1/2021) dikabarkan meninggal dunia.Syekh Ali Jaber meninggal dunia di RS Yarsi Jakarta pagi ini pukul 09.00 WIB.Syekh Ali Jaber sebelumnya menjalani perawatan intensif setelah dinyatakan positif Covid-19.Sebelumya, kondisinya sempat dikabarkan membaik beberapa waktu lalu.

(Visited 4 times, 1 visits today)

Category:

Berita